Jumat, 09 Juli 2021

Resep Umpan Ikan Mas Lomba Juara

 Resep Umpan Ikan Mas Lomba Juara

Salam juara mancing buat sobat satu Hobi semua pada kali ini saya kan memberikan informasi buat sobat mancing semua mengenai resep umpan yang mana bis di coba di buat main di rumh dengan bahan yang sangat mudah untuk di temukan.

Resep Umpan Pelet Putih

1. Bahan-bahan yang dibutuhkan:

  • 1 liter air
  • 1 kg belut
  • 2 ubi
  • Santan
  • Daun pandan

Cara meracik umpan:

  • Rebus belut sampai air berkurang dan pisahkan dagingnya dari tulang.
  • Campurkan dengan ubi, pijat-pijat sampai berubah menjadi adonan kalis.
  • Pastikan untuk tidak membuang air rebusan belut, karena bisa digunakan untuk membasahi bandul pancingan.
  • Umpan ini cocok untuk memancing ikan mas di sungai.

2. Racikan Umpan Kukus Putih

Bahan-bahan yang diperlukan:
  • 1 paikin putih
  • 1 saset susu bubuk
  • 1 santan instan
  • 2 telur putih
  • 1 belut
  • Kroto secukupnya
Cara membuat umpan kukus putih:
  • Kukus belut selama 20 menit sampai dagingnya terlihat matang.
  • Pisahkan daging dari tulang dan campurkan dengan telur, santan, kroto, susu, serta paikin putih.
  • Aduk sampai merata dan kukus lagi sampai 30 menit.
  • Biarkan adonan dingin lalu bentuk bulat-bulat untuk dijadikan umpan.
  • Apabila umpan masih terasa terlalu lembek, kamu bisa menambahkan Kinoy kotak hijau.

3.Resep Umpan Ikan di Air Keruh

Bahan-bahan yang diperlukan:
  • Kroto
  • Kuning telur
  • Pelet ikan
  • Ikan pindang atau ikan cue
  • Keju
Cara membuat racikan umpan ikan mas di air keruh:
  • Haluskan ikan pindang atau ikan cue dan campurkan dengan pelet, keju, serta telur.
  • Aduk sembari menambahkan air panas secara perlahan.
  • Masukkan adonan ke dalam plastik dan kukus selama kurang lebih 25 menit.
  • Buka plastik dan campurkan kroto ke dalam adonan.
  • Kukus kembali sampai adonan terasa lebih padat.
  • Tiriskan umpan sebelum digunakan.
Selamat Mencoba Sobat semoga cocok dan Strike Banyak .....

Rekomendasi untuk membantu meningkatkan kulitas umpan bisa di kombinasikan dengan serbuk radek . Apa itu Serbuk Radek ??

Serbuak Radek merupakan produk unggulan dari Toko Jago Mancing berpungsi sebagi pemngumpul dan penambah nafsu makan ikan. Cocok untuk semua umpan olahan . Cara mudah tinggal campur dengan umpan olahan yang sobat inginkan.



Untuk info selengkapnya Bisa WA aja Admin di :  0853 -2185 -1900

RESEP UMPAN IKAN MAS UNGGULAN TERBUKTI

 RESEP UMPAN IKAN MAS UNGGULAN TERBUKTI

Racikan Umpan Kukus Putih

Bahan-bahan yang diperlukan:

  • 1 paikin putih
  • 1 saset susu bubuk
  • 1 santan instan
  • 2 telur putih
  • 1 belut
  • Kroto secukupnya

Cara membuat umpan kukus putih:

  • Kukus belut selama 20 menit sampai dagingnya terlihat matang.
  • Pisahkan daging dari tulang dan campurkan dengan telur, santan, kroto, susu, serta paikin putih.
  • Aduk sampai merata dan kukus lagi sampai 30 menit.
  • Biarkan adonan dingin lalu bentuk bulat-bulat untuk dijadikan umpan.
  • Apabila umpan masih terasa terlalu lembek, kamu bisa menambahkan Kinoy kotak hijau.

Salam hobi untuk sobat mancing semua pada kali ini saya akan memberikan informasi  mengenai cara dan tips membuat umpan unggulan untuk Ikan Mas, Yang mana cara dan bahannya sangat mudah di dapat.

1.Umpan Racikan Telur Asin


Bahan-bahan yang dibutuhkan:

  • 2 telur asin
  • Amisan laut ranjau
  • Kroto (secukupnya)
  • Cara membuat umpan telur asin:

Rebus semua telur asin dan haluskan sampai lembut. Campurkan sedikit air, lalu aduk sampai encer. Tambahkan amisan ranjau, aduk, dan campurkan kroto ke dalam racikan umpan. Umpan telur asin ini bisa digunakan di kolam, rawa, atau sungai.

2.Resep Umpan Tongkol

Bahan-bahan yang diperlukan:

  • 2-3 iris pindang tongkol
  • 200-300 gr pelet ikan (jenis apapun)
  • 1/2 ons kroto
  • 2-3 buah Nissin Crackers rasa keju

Cara membuat racikan umpan ikan mas dari tongkol:

Rendam pindang tongkol di dalam air panas selama 10 menit. Tiriskan dan pisahkan daging yang berwarna hitam.  Campurkan daging pindang dengan pelet ikan. Setelah itu, satukan dengan biskuit yang sudah dihaluskan. Aduk semua bahan sampai rata. Sebelum digunakan, cocolkan umpan pada kroto untuk menciptakan bau yang lebih merangsang indra penciuman ikan mas. Tidak hanya sebagai umpan, resep ini juga bisa dijadikan sebagai makanan ikan kolam.



Untuk meningkatkan kualitas umpan olahan sobat semua bisa di kombinasikan dengan serbuk radek. Yang mana serbuk radek ini membantu menambah nafsu makan ikan serta membantu mengumpulkan ikan di lapak tanpa harus mengunakan campuran Essen.

Informasi produk : WA Admin di 0853-2185-1900

Rabu, 26 Mei 2021

Essen Ikan Mas Unggulan paling Unggul

 Essen Ikan Mas Unggulan Paling Unggul

Salam sobat mancing semua pada kali ini saya akan memberikan informasi mengenai produk essen ungggulan siap pakai yang mana sangat cocok di gunakan di semua medan dan cuaca. Paket Essen sari buaya merupakan essen unggulan siap pakai yang mana terbuat dari biayang Essen unggulanh pilihan terbaik. Cara pakai sangat mudah tinggal di campur dengan umpan yang anda inginkan.

Keunggulan Produk Sari buaya  :

  • Cocok di semua medan
  • Cocok untuk semua jenis ikan air tawar
  • Cocok untuk semua jenis air dan kolam
  • Unggul di semua medan
  • Aroma stabil dalam air
  • Aroma di sukai ikan
  • Cocok semua umpan olahan
  • 10 X cepat di sambar ikan
  • Tidak bikin OD ikan
  • Ikan yang di makan aman 
  • Terbuat dari biyang Essen murni Asli 100 %

Paket  Essen Sari Minyak Buaya RP. 120.000,-


Bisa Bayar di Tempat ( COD )

Cara Pemesananan :

Untuk orderan atau pemesanan Anda bisa mengirimkan format/formulir pemesanan via SMS seperti dibawah ini:
======================================================================

Untuk Pemesanan Silahkan kirimkan

Jumlah : Nama : Alamat : No Tlp : Jenis Air Kolam Dan ikan Target

Contoh Mudah Pemesanan Paket  Essen Sari Minyak Buaya  :

Paketan : Sarip Hidayat : jl.Merdeka no 11 kec. Waniseri kota bandung  : 08531623xxx : 

Kolam  Air hijau : Ikan Mas Galatama atau Babon

Kirim Ke SMS / WA  0853 2185 1900


Testimoni konsumen Produk Toko Jago Ma;ncing Tasik 








Hari ini pesan hari ini langsung di kirim